Sesuai dengan judul artikel hari ini kami akan merekomendasikan 4 aplikasi edit video terbaik yang sudah update di bulan ini dan kabar baiknya lagi aplikasi ini sudah unlocked semua fiturnya. Berikut ini pembahasan 4 aplikasi tersebut.
1. VIDEO EDITOR
Video editor merupakan aplikasi edit video yang dapat kalian gunakan untuk mengedit video, baik itu untuk video tiktok, youtube ataupun video pendek lainnya. Aplikasi ini memiliki alat pengeditan yang sangat lengkap, dimana banyak juga dari mereka mengatakan bahwa aplikasi ini sangat profesioanal dalam hal mengedit foto.
Kalau kita lihat dari fiturnya, aplikasi ini terbilang biasa saja, tapi tergantung bagaimana cara kalian menggunakannya. Di aplikasi ini banyak hal yang bisa kalian lakukan, seperti menggabungkan video, memangkas video, menambahkan musik, membuat efek transisi dan masih banyak lagi.
DOWNLOAD VIDEO EDITOR
2. VIDEOSHOP
Videoshop merupakan aplikasi edit video terbaik yang telah di download sebanyak 10 juta pengguna di play store. Kenapa demikian? Karena aplikasi ini menyediakan fitur yang sangat lengkap sekali yang mungkin jarang sekali ada pada aplikasi edit video yang lain.
Lalu fiturnya apa saja? yaitu memotong video, menambahkan filter, mengatur transisi, mengatur kecepatan video dan masih banyak lagi. Jadi kesimpulannya adalah, aplikasi ini sangat direkomendasikan sekali untuk kalian yang ingin belajar edit video.
DOWNLOAD VIDEOSHOP
3. VIZMATO
Vizmato merupakan aplikasi edit video terbaik dimana kalian akan menemukan banyak fitur menarik yang jarang sekali kalian dapatkan pada aplikasi edit video yang lain. Kalau dilihat dari aplikasinya, aplikasi ini memiliki fitur pengeditan yang sangat lengkap sekali, dimana dengan fitur ini dapat kalian gunakan dalam mengedit video menjadi lebih cepat.
Dengan menggunakan aplikasi ini kalian dapat menambahkan filter, tema, musk, efek, teks, kecepatan dan masih banyak lagi. Kalau dijelaskan satu-satu persatu mengenai fitur yang disediakan aplikasi ini akan sangat panjang sekali. Lebih baik di coba saja
DOWNLOAD VIZMATO
4. 90s
90s merupakan aplikasi edit video sederhana yang hanya menyediakan beberapa fitur pengeditan saja. Menurut kami, fitur terbaik yang disediakan aplikasi ini adalah efek glitch Hvs yang disediakannya. Dengan menggunakan efek ini kalian dapat membuat video dengan aesthetic dengan warna RGB yang disediakannya.
Efek ini juga telah dilengkapi filter video real time yang berkualitas tinggi. Apalagi sketsa tripy VHS yang terdapat pada efek Ini juga telah dilengkapi dengan berbagai filter piksel hingga gelombang uap. Editing video menggunakan aplikasi ini akan menjadikan video kalian layaknya kembali pada tahun 1942
DOWNLOAD 90s
Itulah tadi 4 aplikasi edit video rekomendasi dari kami, semoga bermanfaat. Silakan baca juga artikel kami yang lain, mungkin saja ada aplikasi yang sedang kalian cari.