1. PIXOMATIC
Dengan menggunakan aplikasi ini kalian dapat menggabungkan foto menjadi beberapa bagian ke dalam satu file. Menariknya aplikasi ini telah menyediakan swafoto dimana berfungsi untuk menyinari foto kalian, menghapus jerawat, menghilangkan noda dan masih banyak lagi.
2. MOART
Setiap template yang disediakannya dapat disesuaikan dengan mudah mulai dari animasi teks sampai dengan tata letaknya. Aplikasi ini cocok sekali digunakan untuk kalian yang ingin menjadikan tampilan Instagram seperti layaknya para selebgram.
Ada banyak fitur yang bisa kalian dapatkan dari aplikasi ini seperti tema, 59 latar belakang, menambahkan musik dan teks, 36 template dan masih banyak lagi fitur lainnya.
3. PICPLUS
Tersedia juga filter yang sangat aesthetic, dimana filter-filter yang disediakannya akan membuat foto kalian layaknya seperti para selebgram. Kalian juga akan menemukan kolase yang luar biasa kerennya yang bisa kalian pamerkan di media sosial manapun. Jika kalian tertarik untuk mencobanya, silakan di download saja.
4. NO CROP
Aplikasi ini akan menjadikan foto kalian dengan potret yang luar biasa. Dengan antarmuka yang mudah digunakan sehingga dapat memotong foto kalian menjadi lebih cepat. ada banyak sekali fitur yang bisa kalian dapatkan saat menggunakan aplikasi ini seperti filter, efek, stiker, spiral, neon, kolase foto blur dan masih banyak lagi.
Itulah tadi 4 aplikasi edit foto terbaik rekomendasi dari kami, semoga bermanfaat. Nantikan kami di pembahasan selanjutnya dengan artikel yang lebih menarik.