Sesuai dengan judul artikel hari ini kami akan merekomendasikan 3 aplikasi pengubah suara terbaik untuk android. Berikut kami rangkum pembahasannya untuk kalian.
1. VOICE CHANGER WITH EFFECTS
Voice changer with effect adalah sebuah aplikasi yang bisa merubah suara kamu dengan lebih dari 40 jenis efek suara yang berbeda seperti helium, robot, gergasi, ke belakang, raksasa, ruang angkasa, zombie, makhluk asing, tupai, mabuk, dan masih banyak lagi.Dengan aplikasi ini, kamu bisa merekam suaramu dengan efek keren dan unik, dan kamu bisa mengirimkannya dan membagikan dengan teman-temanmu untuk mengerjai mereka. Kamu akan mendapatkan suara efek yang lebih baik ketika menggunakan aplikasi ini.
DOWNLOAD VOICE CHANGER WITH EFFECTS
2. VOICE EFFECTS
Voice Effect merupakan aplikasi pengubah suara yang dapat mengedit suara menjadi berbagai efek suara lucu. Jika kamu mencari aplikasi untuk mengubah teks menjadi suara dan berbagai efek suara, aplikasi ini bisa menjadi pilihanmu.Karena Dengan Voice Effect, kamu dapat mengonversi suara hingga 30 efek yang berbeda tanpa batasan sama sekali. Selain itu, kamu bisa simulasi suara seperti anak laki-laki, perempuan, robot, anak-anak, hewan, dan masih banyak lagi. Kamu bisa menggunakan aplikasi ini untuk hiburan, pekerjaan, dan mengubah dokumen panjang menjadi suara.
3. VOICE TOONER
Voice Tooner merupakan sebuah aplikasi yang dapat mengubah suara kamu seperti suara tokoh kartun. Dengan aplikasi ini, kamu dapat mengubah suara Anda dengan lebih dari 20 efek yang tersedia, seperti suara helium, raksasa, robot, monster, dan lain-lain.Untuk menggunakan aplikasi ini sangat mudah, kamu hanya perlu merekam suara dan memilih karakter suara kartun yang kamu inginkan. Setiap karakter memiliki suara yang unik, sehingga Anda dapat membuat video dengan efek suara yang unik dan menarik
Mungkin sampai disini saja pembahasan dari kami mengenai 3 aplikasi pengubah suara terbaik untuk android. Semoga bermanfaat dan kita berjumpa lagi pada pembahasan selanjutnya.